Page 200 - MATAHARI TERBIT DIATAS SERIBU BUKIT- 2023
P. 200
5. Pereode 1990 – 1995 : Sujatmin
6. Pereode 1995 – 2000 : Sudarno
7. Pereode 2000 – 2005 : Sujatmin
8. Pereode 2005 – 2013 : Sudarno , beliau wafat tahun 2013
9. Pereode 2013 – sekarang (2013) : Sujatmin
Demikian sekilas perjalanan pergerakan Muhammadiyah
kecamatan Semin, hingga buku ini di tulis (2023) Pimpinan Cabang
Muhammadiyah Semin telah memiliki beberapa amal Usaha sebagai
berikut; 14 TK ABA , 4 SD Muhammadiyah, 1 MI Muhammadiyah, SMP
Muhammadiyah Semin dan SMP Muhammadiyah Sidorejo, 1 buah SMK
Muhammadiyah, 1 buah BMT , 1 buah Klinik Pratama PKU Muhammadiyah
Semin dan 1 buah toko SURYAMU, Semin.
Seperti apa gambaran riel dari amal usaha Muhammadiyah Cabang
Semin yang cukup baru dan belum banyak dimiliki oleh cabang-cabang
lainnya, kelihatannya koordinasi dan konsolidasi organisasi di cabang
Semin ini berjalan cukup baik, bahkan pembinaan terhadap anggota
dengan terselenggaranya pengajian-pengajian umum, maka tingkat
keberterimaan manhaj Muhammadiyah dikalangan masyarakat cukup
lumayan, walau kemudian terkadang di persyerikatan sendiri terjadi
beragam freksi dalam mensikapi giatnya kelompok sahabat-sahabat kita
dan munculnya faham-faham baru, mudah-mudahan para tokoh
Muhammadiyah di Semin tetap istiqomah , inilah dokumen kegiatan
bermuhammadiyah di Semin.
Matahari Terbit
187 Diatas Seribu Bukit
Sejarah Pergerkan Muhammadiyah Gunungkidul